6 Des 2010

Pelapisan Sosial dan Kesamaan Derajat

Pelapisan Sosial
Pelapisan sosial adalah pembeda antara setiap golongan masyarakat secara bertingkat. Hal ini bisa terjadi karena disengaja maupun tidak disengaja. Jika disengaja maka biasanya akan timbul konflik konflik sosial yang terjadi antara golongan satu dan golongan lainnya. Jika tidak disengaja akan timbul pula kemungkinan untuk terjadi konflik tetapi tidak separah jika pelapisan sosial terjadi  secara tidak disengaja.


Kesamaan Derajat
Karena adanya lapisan sosial di masyarakat hal ini sangat mengganggu rasa persatuan dan kesatuan bangsa kita, oleh karena itu kita sebagai penerus bangsa harus berupaya untuk meminimalisir kemungkinan konflik yang ada dengan istilah kesamaan derajat. Kesamaan derajat yaitu rasa senasib sepenanggungan dan kekeluargaan yang memiliki ikatan yang kuat sehingga tidak terlihat adanya perbedaan antara kelompok satu dengan kelompok lainnya.


Elite dan Massa
Elite adalah sebutan sosial terhadap mereka yang mempunyai jabatan dan kekuasaan dan memiliki keutamaan khusus. Istilah ini populer di abad ke 17. Massa adalah masyarakat yang terdiri dari jumlah yang banyak, dan memiliki aspirasi sosial yang tinggi dan bersifat kritis.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Eagle Belt Buckles