21 Nov 2011

Resume Kelompok 6

Materi : Arti Kepemimpinan dalam Organisasi

Seorang pemimpin memiliki peran yang sangat penting didalam organisasi, selain membawahi para anggotanya seorang pemimpin dituntut harus memajukan organisasi dengan visi dan misinya yang dijalankan bersama dengan para anggota.


Seorang pemimpin pun memiliki gaya yang berbeda-beda dalam kepemimpinannya, berikut adalah beberapa tipe seorang pemimpin : 

  • Tipe Otokratik
  • Tipe Paternalistik
  • Tipe Kharismatik
  • Tipe Laissez Faire
  • Tipe Demokratik

Teori - teori yang ada tentang pemimpin :
1. Teori Genetik : Teori ini menjelaskan bahwa seorang pemimpin dilahirkan dengan bakat memimpin.
2. Teori Sosial : Teori ini menjelasknan bahwa seorang pemimpin itu dibentuk dengan pendidikan yang ia peroleh sebelumnya bukan karena bakatnya.
3 Teori Ekologis : Teori ini menyatakan bahwa seorang pemimpin dilahirkan dengan bakat memimpin dan memiliki pendidikan dan kesempatan yang cukup. Teori ini menyempurnakan teori sebelumnya.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Eagle Belt Buckles